Seperti yang sudah mereka
presentasikan, produsen merupakan seseorang atau sekelompok orang yang
memproduksi barang yang nantinya dijual kepada konsumen dan sedangkan produksi
adalah usahanya, yaitu usaha para produsen untuk menciptakan dan meningkatkan
guna suatu barang untuk memenuhu kebutuhan.
Ada 2 faktor yang mempengaruhi jalannya sebuah produksi,
antara lain :
-Faktor produksi asli
Sebagai contoh adalah alam, faktor produksi
asli yang berhubungan dengan bahan baku tidak akan memiliki nilai tinggi jika
belum dikelola menjadi barang jadi, tanpa adanya tenaga kerja sda tidak akan
dapat dirubah menjadi barang produksi
Merupakan modal dan keahlian
Tidak ada komentar:
Posting Komentar